RANGKAIAN SIMULASI DAN PRINSIP KERJA
Rangkaian Kontrol Palang kereta api
Rangkaian kontrol palang kereta api ini dirancang untuk menjaga keteraturan jarak kendaraan dari palang serta agar palang kereta api tertutup dan terbuka secara otomatis saat ada kereta atau tidak. Sistem ini bekerja berdasarkan pembacaan dari sensor infrared yang digunakan untuk mendeteksi objek oleh sensor , serta sensor analog jarak IR yang memonitor jarak kendaraan yang berhenti saat kereta lewat agar menjaga jarak dari palang kereta api.
Ketika sensor infrared mendeteksi kereta/objek maka motor akan berputar berlawanan arah jarum jam (palang tertutup). Sementara itu, sensor jarak IR memastikan kendaraan agar tetap menjaga jarak dari palang kereta api, jika sensor mendeteksi kendaraan yang terlalu dekat pada palang kereta api
1. Mendeteksi Kereta (Sensor Infrared)

Komentar
Posting Komentar